PENGERTIAN
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN MENURUT PARA AHLI
Kelas Konsentrasi Kebijakan
Publik Semester VI, Program Studi Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial
Universitas Islam Kuantan Singingi
Oleh
: Alsar Andri
Pengertian implemtasi kebijakan
menurut para ahli :
Kebijakan |
Jones (1987)
: Those activities directed toward putting a program into effect (Proses
mewujudkan program hingga memperlihatkan hasilnya).
Van Horn dan
Van meter (1975) : Those actions by public and private individual (or
groups) that are the achievement or objectives set forth in prior policy (
Tindakan yang dilakukan oleh pemerintah maupun swasta baik secara individu
maupun kelompok yang dimaksudkan untuk mencapai tujuan dan sasaran yang menjadi
prioritas kebijakan).
Mazmanian
& Sabatier Implementation is the carrying out of basic policy decision
usually incorporated in a statute but which can also take the form of important
executive orders or court decisions (implementasi adalah pelaksanaan
keputusan kebijakan dasar, biasanya dalam bentuk undang-undang, namun bisa pula
berbentuk perintah atau petunjuk
eksekutif atau keputusan badan peradilan. Secara lebih konkrit Mazmanian
& Sabatier menyatakan bahwa fokus perhatian dalam implementasi yaitu
memahami apa yg senyatanya terjadi sesudah suatu program dinyatakan berlaku,
diantaranya adalah : Kejadian dan kegiatan yg timbul sesudah disahkannya
pedoman-pedoman kebijakan yg mencakup usaha mengadministrasikan maupun usaha
menimbulkan dampak yang nyata pada masyarakat.
Implementasi adalah tindakan yang
dilakukan setelah suatu kebijakan ditetapkan, implementasi merupakan cara agar
sebuah kebijakan dapat mencapai tujuan
yang telah ditetapkan. Tujuan kebijakan adalah melakukan intervensi, dan implementasi
adalah tindakan intervensi itu sendiri. Implementasi melibatkan usaha dari policy
makers untuk mempengaruhi street level bureaucracy (Lipsky) untuk
memberikan pelayanan atau mengatur perilaku target group.
Implementasi merupakan proses yg
penting dalam proses kebijakan, dan tak terpisahkan dari proses formulasi
kebijakan (Jones, 1987). Sedangkan pandangan lain tentang implementasi bahkan
jauh lebih penting dari pembuatan kebijakan. Kebijakan hanya berupa impian atau
rencana yg bagus dan tersimpan dalam arsip kalau tak diimplementasikan (Udoji,
1981). Tanpa implementasi kebijakan tak akan bisa mewujudkan hasilnya. Implementasi
bukanlah proses yang sederhana, tetapi sangat kompleks dan rumit. Maka dari itu
benturan kepentingan antar aktor baik administrator, petugas lapangan, maupun
sasaran sering terjadi.
Selama implementasi sering
terjadi beragam interprestasi atas tujuan, target maupun strateginya. Adapun yang
mempengaruhi implementasi dari berbagai variabel, baik variabel individual
maupun organisasional. Dalam prakteknya sering terjadi kegagalan dalam
implementasi. Banyaknya kegagalan dalam implementasi kebijakan telah
memunculkan kajian baru dalam studi kebijakan yaitu studi implementasi kebijakan, guna menilai
keberhasilan atau kinerja sebuah kebijakan maka dilakukan evaluasi kebijakan.
Ripley & Franklin (1985) : Ada
dua fokus dalam melakukan implementasi :
1.
Compliance (kepatuhan) : Apakah implementor patuh pada
aturan, juklak, jadwal dsb.
2.
What happening ?
: Mempertanyakan bagimana kinerja implementasi, apa yang dicapai dsb. Dalam hal
ini beberapa hal yang penting :
a.
Banyaknya
aktor yang terlibat
b.
Kejelasan
tujuan
c.
Partsipasi
semua unit pemerintahan
d.
Faktor-faktor
yang mempengaruhi implementasi
Kesimpulan umum aktivitas implementasi meliputi :
1. Siapa pelaksananya
2. Berapa besar dana dan darimana
diperoleh ?
3. Siapa sasarannya
4. Bagaimana manajemennya
5. Bagaimana kinerja dan
keberhasilannya diukur
Faktor penentu keberhasilan
implementasi :
1. Logika kebijakan itu sendiri
2. Kemampuan pelaksana dan
ketersediaan sumber
3. Manajemen yang baik
4. Lingkungan dimana kebijakan
diimplementasikan
Persoalan dalam implementasi :
Interprestasi
: Kebijakan lebih bersifat strategis, sehingga Birokrat perlu
menginterprestasikan atau mengoperasionalkan kebijakan tersebut. Pendayagunaan
resources serta Manajemen
program.
Prasarat keberhasilan
implementasi :
Tiadanya
hambatan eksternal
Tersedianya resources yg memadai
Good policy
Hubungan
ketergantungan yang minimum
Pemahaman
& kesepakatan terhadap tujuan
Tugas
ditetapkan dengan urutan yang tepat
Komunikasi
dan koordinasi lance
Ada dukungan
otoritas
Kegagalan implementasi :
1.
Tidak bisa diimplementasikan
2.
Unsucsessfull implementation
Penyebab kegagalan sebuah
kebijakan :
Bad policy : Perumusannya
asal-asalan, kondisi internal belum siap, kondisi eksternal tidak memungkinkan.
Bad implementation
: Pelaksana tidak memahami juklak, terjadi implementation
gap.
Bad Luck
Faktor lain penyebab publik tidak
mau melaksanakan kebijakan (Anderson, 1979) :
Kebijakan
bertentangan dengan sistem nilai masyarakat.
Adanya konsep
ketidakpatuhan selektif terhadap hukum.
Keanggotaan
seseorang dalam suatu organisasi/ kelompok.
Tidak adanya
kepastian hukum (terjadi pertentangan antara kebijakan satu dengan lainnya)
REFRENSI :
Anderson
(1990) Public Policy Making.
Merilee
Grindle (1988), Politics and Policy Implementation in the Third World.
George
edwards III (1980), Implementing Public Policy.
William N
Dunn, (1995)Public Policy Analysis.
Randall
Ripley & Grace Franklin (1987), bureaucracy and Policy Implementation.
Daniel
Mazmanian, Paul Sabatier(1986), Implementation and Public Policy.
Pressman
& Wildavsky, (1988), Implementation.
Wayne
Parsons (2005), Pengantar dan Praktek Analisis Kebijaakan.
Ryan
Nugroho, (2003), Kebijakan Publik, Formulasi, Implementasi dan Evaluasi.
Budi
Winarno, (2001),Kebijakan Publik.
Samodra
Wibowo, dkk,(1994) Evaluasi Kebijakan Publik.
AG Subarsono,(2005)
Analisis Kebijakan Publik.
Solichin
Abdulwahab(1998), Analisis Kebiajakan Publik dari formulasi ke Implementasi.
Edi Suharto
(2005), Analisis Kebijakan Publik
Hidup Pemoeda Joeang Rakjat 🔥🔥🔥
ReplyDeleteFebrie Gusti Indrayanto
Ne anggota kelas ato gemana ? Hehehe
DeleteSiap
Ne anggota kelas ato gemana ? Hehehe
DeleteSiap
Assalamualaikum,Sindi amelia hadir pak🙏🙏
ReplyDeleteWslm.. Sipzh
DeleteAssalamualaikum pak,
ReplyDeleteSaya Sartika Rahayu
ingin menambahkan beberapa pengertian implementasi kebijakan secara umum menurut beberapa ahli di indonesia
1. Solichin Abdul Wahab (1997)
Implementasi ialah berbagai tindakan yang dilakukan oleh individu, pejabat, kelompok pemerintah, atau swasta yang diarahkan pada tercapainya tujuan-tujuan yang sudah digasikan dalam keputusan kebijakan.
2. Nurdin Usman (2002)
Suatu perkara yang berujung pada aksi tindakan sebab adanya mekanisme dalam suatu sistem. Tidak hanya suatu kegiatan monoton akan tetapi suatu kegiatan terencana dengan sangat baik guna mencapai sebuah cita-cita atau tujuan tertentu.
3. Budi Winarno (2002)
Tindakan-tindakan yang harus dilakukan oleh sekelompok individu yang sudah ditunjuk dalam penyelesaian suatu tujuan yang sudah ditetapkan sebelumnya.
4. Guntur Setiawan (2004)
Implementasi adalah perluasan dari aktivitas yang saling menyesuaikan proses interaksi antara tujuan serta tindakan dengan tujuan untuk menggapainya juga diperlukan jaringan pelaksana berokrasi yang efektif.
5. Prof. H. Tachjan (2006)
Beliau adalah guru besar ilmu administrasi di Universitas Padjadjaran (UNPAD) Bandung. Menurut beliau implementasi kebijakan ialah proses kegiatan administrasi yang dilakukan setelah adanya kebijakan yang sudah disetujui.
referensi : https://alihamdan.id/implementasi/
Keren Sartika..
DeleteMannnnntaappzhhhhh
Keren Sartika..
DeleteMannnnntaappzhhhhh
Assalamualaikum, lilik arianingsih hadir pak 🙏🙏
ReplyDeleteWslm..
DeleteYes..
Assalamualaikum,pak
ReplyDeleteUtriana hadir
Wslm..
DeleteYes
Assalamualaikum pak.
ReplyDeleteYayan syahputra hadir🙏🙏
Assalamualaikum pak,saya sindi amelia, ingin menanyakan materi yang ada diatas pak,yaitu seperti apa contoh sederhana yang mudah dipahami tentang implementasi kebijakan menurut ahli ripley dan frenklin dimana ada 2 focus implementasi yaitu secara compliance (kepatuhan) dan what happening?? Sekian terimakasih pak
ReplyDeleteAssalamualaikum,
ReplyDeleteMegi Apriliasari hadir pak
Pertanyaan : Apa saja dampak yang nyata bagi masyarakat dengan disahkannya pedoman-pedoman kebijakan ?
Assalamualikum pak,
ReplyDeleteSaya Dwi Lutfi Hayati, Hadir pak.
Saya ingin menanyakan, bagaimana stategi pemerintah dalam menimplementasi kebijakan publik ?
Assalamualaikum. Yuni Hastuti hadir pak
ReplyDeleteAssalamualikum pak,
ReplyDeleteSaya Dwi Lutfi Hayati, Hadir pak.
Saya ingin menanyakan, bagaimana strategi pemerintah dalam menimplementasi kebijakan publik ?
Assalamualaikum,indah pratama sari hadir pak🙏
ReplyDeleteAssalamualaikum pak
ReplyDeleteSaya ria fitriani hadir
Dan ingin menanyakan
Apa saja ciri-ciri dari good policy dari berhasilnya implementasi dan bagaimana contoh sederhana dari good policy itu sendiri?
Sekian dan terimakasih pak🙏
This comment has been removed by the author.
ReplyDeleteYusi aprilia hadir pak
ReplyDeleteSaya mau bertanya : bagaimana cara pemerintah mengatasi permasalahan kegagalan dalam kebijakan yang telah di implementasikan atau sudah di publish. Terimakasih pak ��
Yusi aprilia hadir pak
ReplyDeleteSaya mau bertanya : bagaimana cara pemerintah mengatasi permasalahan kegagalan dalam kebijakan yang telah di implementasikan atau sudah di publish. Terimakasih pak ��
Assalamualaikum, Tindakan apa saja yang dilakukan oleh pemerintah maupun swasta secara individu maupun kelompok yang dimaksudkan untuk mencapai tujuan dan sasaran yang menjadi prioritas kebijakan?
ReplyDeleteSekian terimakasih pak🙏
Assalamualaikum
ReplyDeleteSri suro wardani hadir pak
Saya mau bertanya: bagaimana cara mengatasi kebijakan yg bertentangan dengan nilai masyarakat?
Assalamualaikum,
ReplyDeleteVenti kurniati hadir pak.
Saya akan menanyakan Apa dampak yang terjadi jika suatu implementasi kebijakan tidak dijalankan dengan baik di lingkungan masyarakat.
Sekian terimakasih 🙏
Assalamualaikum, Fitri Chintia hadir pak..��
ReplyDeleteApa saja kriteria yang bisa dipakai dalam menentukan alternatif suatu kebijakan?..
Terimakasih pak..
Assalamualaikum Pak,
ReplyDeleteRoza Mardianti hadir Pak
Saya ingin menanyakan, bagaimanan contoh implementasi kebijakan dari pemerintah Kita sendiri yang telah terlaksana atau terwujud dengan baik?
assalamualaikum pak.
ReplyDeletewini irawati fajrin hadir pak.
Menurut saya, Impelentasi adalah suatu tindakan atau pelaksanaan dari sebuah rencana yang sudah disusun secara matang dan terperinci. Implementasi biasanya dilakukan setelah perencanaaan sudah dianggap fix atau rampung dan siap dilaksanakan.
Implementasi merupakan proses yg penting dalam proses kebijakan, dan tak terpisahkan dari proses formulasi kebijakan .
sekian terima kasih
Assalamualaikum pak
ReplyDeleteSaya fima febriani hadir pak.
Saya ingin menanyakan ada 4 variabel penting dalam implementasi kebijakan menurut G. Edwards ,apa saaja variabel yang 4 itu pak.
Sekian terima kasih🙏
Assalamualaikum pak
ReplyDeleteHeti herawati hadir pak
Saya ingin menanyakan tentang apa saja tantangan dalam implementasi kebijakan pak
Terima kasih
Assalamualaikum pak
ReplyDeletePiki ramadhan hadir pak
Saya mau bertanya pak, apa contoh implementasi kebijakan di daerah kuansing?
Assalamualaikum..
ReplyDeleteYona Desranisami hadir pak .
Assalamualaikum,
ReplyDeleteDiana yuliandi hadir pak
Saya ingin bertanya
Apa saja contoh kondisi internal belum siap, dan kondisi eksternal tidak memungkinkan dalam kegagalan sebuah kebijakan!
Sekian terimakasih.
Assalamualaikum
ReplyDeleteDiana yuliandi hadir pak,
Ingin bertanya
Apa saja contoh kondisi internal belum siap dan kondisi eksternal tidak memungkinkan dalam kegagalan sebuah kebijakan
Sekian terimakasih
Assalamualaikum..
ReplyDeleteSaya Yona Desranisami
Mau bertanya bagaimana sistem pemerintahan islam saat ini terutama dikabupaten Kuansing?
Sekian terimakasih..
Assalamualaikum pak..
ReplyDeleteSaya chandra irawan hadir��
Saya mau bertanya pak? Apa kepentingan implementasi kebijakan di suatu daerah pak?
Assalamualaikum, Yesi oktaria hadir pak.
ReplyDeleteAssalamualaikum, yesi oktaria hadir pak..
ReplyDeleteAssalamualaikum,
ReplyDeleteWindi firnanda hadir pak
This comment has been removed by the author.
ReplyDeleteThis comment has been removed by the author.
DeleteThis comment has been removed by the author.
DeleteThis comment has been removed by the author.
DeleteAsslamualaikum
ReplyDeleteSaya ermi jusmida hadir pak
Saya ingin bertanya pak:apa kelemahan dari ilmu pemerintahan dalam perspektif islam
Sekian terimakasih
Assalamualaikum pak
ReplyDeleteSaya mia safitri hadir pak
Saya mau bertanya pak, apa saja model model implementasi kebijakan?
Terimakasih
Asalamualaikum pak
ReplyDeleteSaya Arvi yolanda hadir pak
Assalamualaikum pak
ReplyDeleteAries prilia suryani hadir pak
Assalamualaikum
ReplyDeleteSri suro wardani hadir pak
Saya mau bertanya: bagaimana cara mengatasi kebijakan yg bertentangan dengan nilai masyarakat?
Pertanyaan : Apa efek negatif dan positif bagi masyarakat dengan disahkannya pedoman-pedoman kebijakan ?
ReplyDeletePertanyaan : menurut bapak apakah masih ada kelemahan dalam hukum islam?
ReplyDelete